Rabu, 21 Januari 2009

KONSEP PENDIDIKAN SENI BUDAYA TRADISIONAL


KONSEP PENDIDIKAN SENI REYOG DALAM MENGEMBANGKAN BUDAYA NUSANTARA YANG ADI LUHUNG, DISEKOLAH DAN DIMASYARAKAT DIHARAPKAN ANAK:
mampu mempresentasikan tanggapan, menunjukkan sikap empati dan menghargai, berkreasi dan memarnerkan karya seni rupa berdasarkan keragaman gagasan, bahan dan teknik dalam berkreasi seni rupa nusantara dan manca negara
Memprentasikan keragaman, tema, bentuk dan makna simbolik karya seni rupa nusantara
Mengklasifikasikan
Membandingkan
Menilai keunikan beragam gagasan
, bahan dan teknik berkarya seni rupa nusantara daerah
Memilih karakteriktik beragam tema, bentuk dan makna simbolik karya
seni rupa Nusantara
Menunjukkan empati terhadap beragam tema bentuk dan makna simbolik karya seni rupa Nusantara
1. Mencipta karya seni rupa dengan mengenbangkan beragam. gagasan kreatif, yang digali dari keragaman proses teknik, prosedur, media dan bahan dari seni rupa Nusantara dan manca Negara
1.1 Membuat lukisan berdasarkan gagasan dari seni Musantara dan manca negara.

Membuat karya seni terapan dengan teknik cetak saring dari dari pengembangan beragam seni Nusantara dan mancanegara
Membuat karya seni terapan dari seni Nusantara dan mancanegara dengan menggunakan teknik anyaman dan tenunan
Memamerkan karya seni rupa dua dimensi dan tiga dimensi buatan sendiri dan orang lain dan kelompok yang digali dari seni Nusantara dan mancanegara di Sekolah dan atau luar sekolah
Mempresentasikan tanggapan terhadap keragaman seni musik nusantara dan mancanegara
Mendeskripsikan secara lisan dan tertulis tentang keragaman musik nusantara dan mancanegara
Mempresentasikan keragaman musik ditinjau dari proses berkarya dan tokohnya
Memberi penilaian terhadap harya seni nusantara dengan cara mengkomunikasikanya secara lisan dan tertulis
Menanggapi beragam karya musik sesuai dengan fungsi , kurun waktu (sejarah) dan gaya
Menanggapi keragaman musik nusantara ditinjau dari proses berkarya dan tokohnya
Berkreasi dan menampilkan musik dengan mengembangkan gagasan kreatif dengan menggali keragaman proses-proses , teknik, prosedur, media, materi seni musik nusantara dan mancanegara
Menggabungkan gagasan kreatif , menggali keragaman proses, teknik, media, materi seni musik
Membuat karya musik
Mempergelarkan musik nusantara dan mancanegara yang berkembang di daerah setempat
Mempresentasikan tanggapan tentang keragaman seni tradisi nusantara dan mancanegara
Mendeskripsikan secara lisan dan tertulis tentang keragaman seni tari nusantara
Mendeskripsikan secara lisan dan tertulis tentang keragaman seni tari mancane
gar
Memberi penilaiaan terhadap karya tari nusantara dan mancanegara
Mengidentifikasi karya tari nusantara dan mancanegara berdasarkan koreografin
Mengidentifikasi karya tari nusantara dan mancanegara berdasarkan koreografinya
Membuat karya dan mempergelarkan dengan mengembangkan gagasan kreatif dengan menggali keragaman proses, teknik, prosedur, media dari seni tari nusantara dan mancanegara
Membuat bentuk rancangan karya tari
Mempergelarkan tari karya sendiri
Menyajikan dan mementaskan karya seni tari

Tidak ada komentar:

Posting Komentar